Perbedaan Ekonomi Makro dan Mikro Pengertian Permasalahan
Feb 01 2022 · Pengertian Aggregate Demand dan Aggegate Supply ini akan dibahas lebih lanjut pada bab 2 dan 5 Pada ekonomi mikro pasar juga dibedakan atas dua kutub ekstrim yaitu pasar bersaing sempurna perfectly competitive market dan pasar monopoli monopoly market berdasarkan sejauh mana para pelaku pasar bisa mengontrol harga barang
